Buku ini membahas tentang pengertian Hukum Perdata Internasional, sejarah dan sumber-sumber Hukum Perdata Internasional, kwalifikasi, renovasi, openbare orde, wetsonduiking, dan vested rights.
Perkembangan pesat ilmu pengetahuan dan teknologi pada bagian kedua abad XX yang disertai dengan menjamurnya negara-negara baru sebagai akibat dekolonisasi telah menyebabkan saling kebergantungan negara-negara dan saling keterkaitan isu-isu global, semakin menonjol. Keadaan ini pada gilirannya telah menyebabkan semakin padatnya interaksi antar negara, organisasi-organisasi internasional, dan…