Buku ini membahas tentang pendidikan pancasila untuk pendidikan tinggi. Diantara pembahasannya yaitu tentang orientasi terhadap pendidikan pancasila , sejarah pancasila sebagai lambang negara, pancasila sebagai sistem filsafat, pancasila sebagai ideologi bangsa dan negara, pancasila sebagai paradigma reformasi dalam kehidupan bermasyarakat, berbangsa dan bernegara.
Dalam hidup, setiap manusia pasti pernah mengalami pertarungan. tak hanya pertarungan fisik, tetapi juga pertarungan batin. Tak sekedar bertarung dengan orang lain, tetapi juga bertarung kepada dirinya sendiri. Hidup adalah serentetan latihan panjang dan pertarungan yang tak kunjung usai.