Bibliografi: hlm. 150 Kenikmatan yang dirasakan oleh manusia di muka bumi ini sangat banyak. Allah Ta'ala menyatakan bahwa kenikmatan yang diberikan-Nya sangat banyak kepada manusia sampai-sampai tidak terhitung jumlahnya. Allah Ta'ala berfirman: "Dan jika kalian menghitung nikmat Allah tentu kalian tidak akan mampu untuk menghitung-hitungnya." Seorang mukmin wajib bagi dirinya untuk m…
Bibliografi hlm. : 147-148
Kehidupan di alam syurga itu kekal untuk selama-lamanya, dengan demikian para penghuninya pun kekal tidak akan keluar daripadanya. Di dalamnya tidak ada yang namanya susah, sedih, sulit, penat, bosan bahkan kematian pun tidak akan dialaminya oleh setiap penghuni syurga; sebaliknya kehidupan di syurga itu serba menyenangkan dan semuanya mendatangkan kenikmatan. Setiap orang, khususnya orang yang…