Secara garis besar buku ini terdiri dari 7 bab, yang membahas berbagai persoalan dalam hukum acara Mahkamah Konstitusi. Materi yang dibahas dalam Bab I adalah tentang kekuasaan kehakiman dan mahkamah konstitusi. Materi dalam bab II, membahas tentang pengertian, sumber hukum, dan asas-asas hukum acara mahkamah konstitusi. Selanjutnya pada bab III, membahas hal yang berkaitan dengan masalah peng…
Hukum Acara Mahkamah Konstitusi dibentuk tidak hanya melalui peraturan perundang-undangan tetapi juga melalui putusan-putusannya. Buku yang berisi mengenai perkembangan hukum acara dalam praktik ini, layak untuk diketahui oleh mahasiswa, praktisi, dan masyarakat umum. (Dr. Anwar Usman, S.H., M.H.) (Ketua Mahkamah Konstitusi RI).