Statistika: Konsep dasar pengumpulan & pengolahan data
Buku ini memaparkan konsep-konsep dasar statistika mulai dari pemahaman tanda baca pengoperasian data, kecenderungan pemusatan dan penyebaran (central tendency and Dispersion), konsep peluang (probability), hubungan sampel dan cara penarikan sampel yang digunakan, penegakkan nilai tengah dan varians, metode analisis varians, pengujian hipotesis hingga analisis korelasi dan regresi.
Tidak tersedia versi lain