Sungguh sangat luar biasa pemikiran-pemikiran para kritikus muslim ini. Al-Ghazali mengkritik kelompok kalam, filsafat, ta’limiyah-batiniyah dan tasawuf dan juga mengkritik indra dan akal sebagai alat pencari kebenaran. Amin al-Khuli menyatakan “awal pembaharuan adalah membunuh (mengkritik) pemikiran yang berkembang sebelumnya”
Judul: Asas-asas pendidikan Islam Pengarang : Hasan Langgulung buku ini membahas tentang,Fungsi pendidikan, Filsafat Pendidikan Islam, Persefektif Sejarah dalam Pendidikan Islam,Sistem pendidikan Islam, Asas ekonomi dalam pendidikan Islam, Asas Politik dan administrasi dalam pendidikan, Asas psikologis dalam pendidikan Islam,Kurikulum Pendidikan Islam, Klasifikasi ilmu dalam metodologi Riset …
Judul asli:Waar gebeurd en toch gelogen
Ulama, politik, dan narasi kebangsaan : fragmentasi otoritas keagamaan di kota-kota Indonesia
Buku ini lahir dari sebuah penelitian di dua provinsi di Jawa Tengah (Surakarta dan Semarang) serta DI Yogyakarta. Tulisan secara khusus menelisik, bagaimana wajah pemikiran Islam di Indonesia pasca berakhirnya rezim orde baru dan bangkitnya era Reformasi di pertengahan tahun 1998